Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2017

Tidak bisa upload foto Video atau siaran langsung di fb menggunakan Samsung Galaxy J5 j2 Marshmallow

Gambar
Pernahkah anda mendapatkan layar Android anda menjadi seperti di bawah ini ketika mau upload foto video atau mau siaran langsung di fb , atau anda bahkan mau sekedar download saja   Galaxy J2 ke atas merupakan salah satu smartphone Samsung kelas entry-level yang bisa dibilang laku di beberapa negara, termasuk Indonesia. Akhir-akhir ini banyak penggunanya yang penasaran bagaimana mengatasi notifikasi hamparan layar atau screen overlay detected yang suka muncul. Biasanya hamparan layar muncul pada sistem operasi Android Marshmallow ke atas. Notifikasi hamparan layar biasanya muncul ketika aplikasi baru diinstal dan akan digunakan. Misalnya anda membuka aplikasi WhatsApp aplikasi Facebook dll, selanjutnya smartphone meminta izin untuk berbagai akses dan muncul hamparan layar yang akan menyuruh masuk ke menu Settings (Setelan) > Application (Aplikasi). Setelah anda masuk ke menu Application (Aplikasi) dan memi